Cara Membuat Simpul Persahabatan Atau Friendship Knot Pada Scarf Pramuka

Cara Membuat Simpul Persahabatan Pada Scarf Pramuka

KakaKiky - Assalamu'alaikum, dan Salam Pramuka! Pada kesempatan kali ini iky akan membagikan sebuah tips ataupun tutorial untuk membuat simpul persahabatan pada scarf Pramuka. Saya membuat artikel ini karena menurut saya masih banyak kakak-kakak yang kurang paham dan bahkan tidak mengerti bagaimana caranya untuk membuat sebuah simpul persahabatan pada scarf pramuka.

Sebelum kita memulai tutorial bagaimana cara membuatnya, alangkah baiknya terlebih dahulu kita pahami apasih maksud dari simpul persahabatan itu? Berikut penjelasannya,

Simpul persahabatan juga biasanya disebut Friendship Knot (dalam bahasan Inggris), dikatakan simpul persahabatan karena untuk membuatnya diperlukan sebanyak 3 orang, 1 orang untuk memegang sisi ujung yang kiri dan 1 orang untuk memegang sisi ujung yang kenan serta 1 orang lagi sebagai pemilik scarf tersebutlah yang akan menggulungnya. Akan tetapi bukan berarti kita tidak boleh membuat simpul persahabatan itu sendirian, boleh dan sah-sah saja, akan tetapi untuk mendapatkan simpul persahabatan yang terbaik seharusnya dilakukan oleh 3 orang.

Nah, setelah mengetahui maksud dari simpul persahabatan sekarang mari kita lihat bagaimana caranya membuat simpul persahabatan atau friendship knot melalui 2 buah video ini, selamat menyaksikan!







Nah, gimana kak? mudah kan cara untuk membuat simpul persahabatan pada scarf Pramuka. Sekian dulu artikel kali ini, jangan lupa share artikel ini ke teman-teman pramuka lainnya ya! Semoga bermanfaat, Wassalamu’alaikum dan Salam Pramuka!